Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara Mengaktifkan Dark Mode Di Whatsapp Cuzz..

Assalamualaikum..

Di jaman yang serba digital sekarang, komunikasi bukan hal yang sulit dan mahal seperti dahulu, cukup instal Whatsapp dan beli paket kuota kita sudah bisa berkomunikasi dengan nyaman, tak perlu harus menunggu surat datang dan lamaaaaa…

Berkat kemudahan itu, terkadang kita menjadi berlebihan dalam berkomunikasi bahkan hingga lupa waktu, sampai tengah malam dan lampu kamar sudah dimatikan, masih saja chattan atau telponan dengan pacar, teman atau sahabat. Nah, ketika ruangan gelap dan kita sedang berkomunikasi ria melalui Whatsapp kadang sinar dari layar itu mengganggu bahkan sebetulnya kurang menyehatkan bagi mata kita.



Di update terbarunya Whatsapp telah memberi solusi untuk masalah itu, yaitu “Dark Mode” mode gelap untuk mebuat kita makin nyaman menggunakan Whatsapp di keadaan gelap sekalipun. Bagaimana caranya? beginiii….



Caranya cukup mudah yaitu, buka setelan => chat => tema lalu pilih tema gelap dan done! mudah bukan? Tapi syaratnya aplikasi Whatsapp kamu harus sudah yang paling update.

Semoga sekarang kamu makin nyaman yah memakai Whatsapp-nya..

Instagram : @irfankurrr

Wassalam..

Posting Komentar untuk "Cara Mengaktifkan Dark Mode Di Whatsapp Cuzz.."